Kegiatan TahunanKepesantrenanmsbsSERBA-SERBI SANTRISMP Msbs Aceh

JALAN-JALAN SISWA AKHIR KELAS IX SMPS AS-SALAM ISS

Sabtu – Minggu, 28 – 29 April 2018 siswa kelas 3 SMPS As-Salam Islamic Solidarity School (AISS) mengadakan perpisahan dengan agenda jalan-jalan.
Tahun ini, kelas 3 SMP AISS terdapat 2 Rombongan Belajar (Rombel) yang terdiri dari kelas putra 32 orang dan kelas putri 28 orang. Sesuai dengan rencana, kelas putra diadakan jalan-jalan pada hari Sabtu 28 April 2018, sedangkan kelas putri minggu, 29 April 2018

Maksud dan tujuan diadakan jalan-jalan adalah Perpisahan akhir sekolah, mempererat ukhuwah sebelum berpisah, mengetahui tempat-tempat bersejarah,menciptakan kenangan yang indah bersama teman dan guru. Adapun tempat-tempat yang dikunjungi kelas putra adalah 1) Museum Aceh, 2) Museum Tsunami, 3) Masjid Raya Baiturrahman, dan 4) Pulau Kapuk. Sedangkan kelas putri berkunjung ke: 1) Gunongan, 2) Museum Tsunami, 3) Banda Seafood, 4) Kapal Apung, 5) Mesjid Raya Baiturrahman, 6) Pasar Tradisional dan 7) Suzuya Mall.

Di Meusium Aceh
Kunjungan ke Kapal Apung, Banda Aceh.

 

 

Kunjungan Ke Masjid Raya Baiturrahman, Banda Aceh
Lokasi di Gunongan,Banda Aceh. Siswa kelas XIA

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Kunjungan ke Muesium Aceh. siswa kelas XI B
Kunjungan ke Pulokapuk, Banda Aceh

 

 

 

 

 

 

 

Perpisahan tersebut dirancang oleh masing-masing kelas yang berkoordinasi dengan wali kelas masing-masing, dan disetujui oleh kepala sekolah. Hal itu yang menyebabkan tempat tujuan berbeda. Dalam perjalanannya, Alhamdulillah berjalan sesuai rencana. Siswa/i kelas 3 menikmati perjalanan mereka. By. pure

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button