
Santri MSBS Ini Bantu Orang Tua Membuat Kue Selama Liburan
MSBS ACEH-Membuat kue Menjadikan keterampilan adalah pilihan yang bagus bagi siapa saja. Hal ini membantu kita menjadi sesuatu pengalaman yang terbaik bagi kita. Membuat kue sendiri merupakan suatu skil yang harus dimiliki oleh kita sendiri , karna suatu saat mereka akan tumbuh menjadi pengusaha terbesar.
Salah satu santri MSBS, yang sejak kecil gemar sekali membantu ibunya membuat kue, adalah Rifa Faiza. Ia mengaku, kegemarannya mengolah berbagai macam kue, berawal daei kekagumannya terhadap kemampuan ibunya sewaktu mengolah berbagai bahan.
“Awalnya saya kagum melihat ibu saya yang terkesan sangat keren ketika membuat kue, saya awalnya ragu, bagi saya membuat kue dapat menjadi sebuah skil untuk saya.” ungkapnya.
Diwaktu libur seperti ini, Rifa banyak mengisi waktu kosong untuk membantu orang tuanya membuat bermacam-macam kue, termasuk yang ia pelajari lewat sosial media. Sesuatu itu tidak hanya melihat dengan mata tetapi mencoba juga apa yang bisa di buat.
**Rifa