Santri SMK MSBS Persiapkan Diri Jelang PKL
MSBS ACEH-Pesantren Teknologi Muamalat Solidarity Boarding School (MSBS) adakan PKL (Praktik Kerja Lapangan) untuk santri kelas XI A,B,C,dan D. Praktik ini akan dilaksanakan setelah kegiatan PSG di MSBS atau di awal bulan September, maka dari itu santri kelas XI baik putra/i mereka akan mempersiapkan diri untuk PKL.
Santri kelas XI akan mempersiapkan diri sebelum PKL dimulai, PKL (Praktik Kerja Lapangan) sering juga disebut dengan magang, santri kelas XI A dan B putri akan belajar di Ruangan VIP MSBS, sedangkan XI C dan D Putra akan belajar di Lab MSBS.
Tujuan pembelajaran adalah untuk melatih mental santri dan mempersiapkan diri sebelum masuk ke dunia kerja. Ust. M Azzam Maududi, A.Md. Selaku kabit Unit Usaha MSBS telah mencari tempat kerja santri putra di daerah perkantoran banda dan sekitar, dan untuk santri putri daerah perkantroran jantho dan sekitar, dan beliau juga yang melatih anak-anak magang.
**Saraa