5 Hari Lagi Penutupan Penerimaan Santri Baru!
MSBSACEH.COM-JANTHO – Penerimaan Santri Baru (PSB) Gelombang pertama Pesantren Teknologi MSBS tinggal menghitung hari, yaitu lima hari lagi. Pendaftaran Santri Baru akan ditutup pada hari Jum’at tanggal 22 November 2023 pukul 00.00 WIB. Hingga saat ini Panitia PSB telah menerima pendaftar sebanyak 105 calon santri baru. Hal ini terkonfirmasi dari panitia PSB yaitu Suirani S.Ds. “Alhmadulillah, saat ini panitia telah menerima pendaftaran secara online sebanyak seratus lebih” ujar Suriani.
Ujian PSB gelombang pertama akan diadakan pada hari Sabtu, 23 November 2024 bertempat di Pesantren Teknologi MSBS, namun dikarenakan ada beberapa calon santri luar Aceh akan dizinkan mengikuti ujian PSB melalui online.
Pada penerimaan santir tahun ini, Panitia menargetkan sesui lulusan tahun ajaran ini. “Tahun ini lulusan Pesantren Teknologi MSBS lebih kurang 150 an santri, sehingga penerimaan santri harus sesuai dengan kapasitas asrama dan kelas. Dengan adanya Pembangunan Kelas dan kamar santri maka target disesuiakan kapasitas kelas dan asrama menjadi 204 santri.
Panitia PSB MSBS sangat optimis bahwa target tersebut dapat dicapai karena MSBS memiliki keunggulan berbeda yang sesuai dengan zaman teknologi digital saat ini. Gih9